Mengenal Tempat Wisata Di 9 Provinsi Afrika Selatan Yuk!!


Republik Afrika Selatan atau Uni Afrika Selatan adalah sebuah negara di Afrika bagian selatan. Afrika Selatan bertetangga dengan Namibia, Botswana dan Zimbabwe di utara, Mozambik dan Swaziland di timur laut. Keseluruhan negara Lesotho terletak di pedalaman Afrika Selatan.

Pada masa dahulu, pemerintahan negara ini dikecam karena politik 'apartheid'nya tetapi sekarang Afrika Selatan adalah sebuah negara demokratis dengan penduduk kulit putih terbesar di benua Afrika. Afrika Selatan juga merupakan negara dengan berbagai macam bangsa dan mempunyai 11 bahasa resmi.

Afrika Selatan terletak di 29° 00' S, 24° 00' T. Luas kawasannya adalah 1.219.912 km² termasuk Pulau Robben dan Kepulauan Prince Edwards (Pulau Marion dan Pulau Prince Edward). Afrika Selatan bersebelahan dengan Samudra Atlantik di pantai barat dan Samudra Selatan dan Samudra Hindia di pantai timur. Arus utama di samudra-samudra tersebut adalah arus sejuk Benguela dan arus hangat Agulhas. Titik paling rendah adalah Samudra Atlantik pada 0 m dan paling tinggi ialah Njesuthi pada ketinggian 3.408 m.
Afrika Selatan mempunyai iklim yang berbeda-beda. Di barat daya negara ini, iklimnya adalah Mediterania, di kawasan pendalaman ia beriklim sederhana, dan di timur laut iklimnya adalah subtropis.

Afrika Selatan merupakan sebuah negara yang kaya dengan bahan tambang bernilai seperti emas, platinum dan berlian, kromium, antimoni, arang, biji besi, manganese, nikel, fosfat, biji timah, uranium, berlian, platinum, kuprum, vanadium, garam, gas asli.

Selain tempat penyelenggaraan Piala Dunia 2010, Afrika Selatan menyimpan tempat-tempat wisata yang indah juga




1. Big Hole
Sebuah lubang raksasa yang digali oleh sekitar 50.000an orang yang pada tanggal 14 Agustus 1914 ditemukan 2722 kg berlian.




2. Ai-Ais/Richtersveld Transfrontier Park
Kawasan perbatasan dengan negara Namibia. Ai-Ais ada di Namibia dan Richtersveld ada di Afsel.




3. Augrabies Falls National Park
Air terjun menakjubkan yang berada 120 km dari Upington



4. Kgalagadi Transfrontier Park
Kawasan perbatasan dengan negara Botswana. Di Afsel tempat ini berada di distrik Kalahari.




5. Namaqua National Park
Ini bagian dari Namaqualand dengan area lebih dari 700 km².


6. Tankwa Karoo National Park
Taman nasional dengan ratusan mamalia dan burung.


7. Mokala National Park
Mokala adalah sejenis pohon unik yang menyerupai tanduk unta. Mokala sendiri adalah bahasa Setswana yang artinya tanduk unta.


8. Goegap Nature Reserve


9. Oorlogskloof Nature Reserve

10. Spitskop Nature Reserve

11. Tswalu Desert Reserve

12. Witsand Nature Reserve
Kawasan pasir putih yang indah.



Ibukota Provinsi : Kimberley
Luas Wilayah : 361.830 km²



1. Robben Island
Berada 12 km dari Cape town atau 7 km dari dari pantai. Terkenal dengan penjaranya...




. Agulhas National Park



3. Bontebok National Park
240 km dari Cape Town


4. Garden Route National Park
- Knysna Lake Area
- Tsitsikamma National Park
- Wilderness National Park

5. Karoo National Park


6. Table Mountain National Park


7. Tankwa Karoo National Park

8. West Coast National Park

9. Cederberg Wilderness Area

10. De Hoop Nature Reserve


11. Great Winterhoek Wilderness Area.

12. Knysna Elephant Park


Green Point Stadium

Kota : Cape Town

ukota Provinsi : Cape Town
Luas Wilayah : 129.370 km²



1. Addo Elephant National Park
2. Cambdeboo National Park
3. Mountain Zebra National Park
4. Tsitsikamma National Park
5. Baviaanskloof Mega-Reserve
6. Commando Drift Nature Reserve
7. Dwesa and Cwebe Nature Reserve
8. Shamwari Game Reserve

Nelson Mandela Bay Stadium atau Port Elizabeth Stadium

Kota : Nelson Mandela Bay atau Port Elizabeth

Ibukota Provinsi : Bhisho
Luas Wilayah : 169.580 km²



1. Royal Natal National Park
2. Itala Game Reserve
3. Ndumu Game Reserve
4. Tembe Elephant Park
5. Kosi Bay Nature Reserve
6. Mkuzi Game Reserve
7. Greater St.Lucia Wetland Park
8. Hluhluwe-Umfolozi Park
9. Ukhahlamba Drakensberg Park

Durban Stadium atau Moses Mabhida Stadium


1. Royal Natal National Park
2. Itala Game Reserve
3. Ndumu Game Reserve
4. Tembe Elephant Park
5. Kosi Bay Nature Reserve
6. Mkuzi Game Reserve
7. Greater St.Lucia Wetland Park
8. Hluhluwe-Umfolozi Park
9. Ukhahlamba Drakensberg Park

Durban Stadium atau Moses Mabhida Stadium


Kota : Durban

Ibukota Provinsi : Pietermaritzburg.
Luas Wilayah : 92.100 km²



1. The Cradle of Humankind
2. The Tswaing Meteorite Crater
3. Rietvlei Nature Reserve, near Pretoria
4. Krugersdorp Game Reserve
5. The Lion Park north of Johannesburg

STADION SOCCER CITY

Kota : Johannesburg

Ellis Park Stadium

Kota : Johannesburg

Kota : Tshwane/Pretoria

Ibukota Provinsi : Johannesburg
Luas Wilayah : 17.010 km²



1. Sun City - South Africa's Las Vegas, with casino, golf course and adventure area.
2. Groot Marico - typical small farm village, famous for literature and Mampoer
3. Pilanesberg National Park - small park, easy to reach from Johannesburg
4. Marakele Game Reserve - approx 8 kilometres north of Thabazimbie
5. Madikwe Game Reserve

Royal Bafokeng Stadium

Kota : Rustenburg

Ibukota Provinsi : Mafikeng
Luas Wilayah : 116.320 km²



1. Golden Gate Highlands Park
2. Caledon Nature Reserve, near Caledon
3. Erfenis Dam Nature Reserve, just outside Theunissen
4. Gariep Dam Nature Reserve, at Gariep Dam
5. Kalkfontein Dam Nature Reserve, close to Fauresmith
6. Sandveld Nature Reserve, near Bloemhof
7. Soetdoring Nature Reserve, just outside Bloemfontein
8. Tussen-die-Riviere Game Reserve, outside Bethulie
9. Tweefontein Nature Reserve
10. Willem Pretorius Game Reserve, near Ventersburg
11. Qwa-Qwa Park, near Harrismith
12. Sterkfontein Dam Nature Reserve, near Harrismith

Free State Stadium

Kota : Mangaung/ Bloemfontein

Ibukota Provinsi : Bloemfontein
Luas Wilayah : 129.480 km²



1. Northam
2. Tzaneen
3. Waterberg Meander
4. Mapungubwe National Park
5. Baobab Tree Reserve
6. Kololo Game Reserve

Peter Mokaba Stadium

Kota : Polokwane

Ibukota Provinsi : Polokwane
Luas Wilayah : 123.900 km²


1. Blyde River Canyon, the third largest Canyon in the world.
2. Kruger National Park, in the Lowveld
3. Songimvelo Game Reserve
4. The Jane Goodall Chimpanzee Eden, Umhloti Nature Reserve
5. Kleinfontein
6. Ohrigstad
7. Perdekop

Mbombela Stadium

Kota : Nelspruit

Ibukota Provinsi : Nelspruit
Luas Wilayah : 79.490 km²

Gambar Lainnya:

Ruang tahanan Nelson Mandela


Penjara di pulau Robben, sekarang menjadi museum.


Pelabuhan Cape Town


penguin Rockhopper berada di pantai Cape Town


Sungai Canyon - lembah ketiga terbesar di dunia, di Provinsi Mpumalanga


Golden Gate, yang terletak di kaki gunung di Malutiyat bagian utara-timur Afrika Selatan


Johannesburg - kota terbesar di Afrika Selatan


Pengunjung Museum Apartheid melewati gerbang di Johannesburg.


Museum Apartheid yang dibuka tahun 2001


Rumah tua di Kimberley dan gereja pertama dibangun di sini - Gereja Lutheran St Martin. Kota ini sejarah penting bagi negara karena tambang berlian di sini dan tempat pengepungan selama Perang Boer Kedua


Monumen di Pretoria didirikan sebagai memori Pertempuran Sungai Darah antara Voortrekker dan prajurit Zulu pada 16 Desember 1838.


Big Hole di Kimberley


Museum Mandela di Soweto


Blue Train perjalanan melalui provinsi Mpumalanga di Waterval-Boven Dan Waterval-Onder


pemandangan tebing menakjubkan di salah satu dataran utama Louveld di Provinsi Mpumalanga.


Baobab di Provinsi Limpopo di Taman Nasional Kruger


Badak di Taman Nasional Kruger, di Mpumalanga.


Air Terjun Augrabis


Mountains, dikenal sebagai 12 Rasul, menjulang di Cape Town.


Lukisan di Pegunungan San Drakensberg


kawanan gajah Afrika @ Taman Nasional Addo di Port Elizabeth


Pantai dekat Teluk Betty


hiu putih di perairan Gansbaai


Jembatan dan pantai di Pulau Beacon Plettenberg Bay


surfing di Teluk Jeffrey


melihat udara rumah klub di lubang 19 dan 18 di lapangan golf «The Gua Course» di Mossel Bay


Durban - kota ketiga terbesar di Afrika Selatan


suku Zulu Afrika Selatan memainkan musik tradisional untuk menghibur wisatawan yang berkunjung ke Lembah Thousand Hills di pinggiran Durban


Galeri seni di kota wisata Clarence


Comments